Rabu, 04 Juli 2012

Bungee Jumping Tertinggi di Dunia


Royal Gorge Bridge (Foto: cnngo)
Add caption

TAK semua orang mempunyai nyali yang cukup untuk menjajal atraksi bungee jumping, apalagi bila ditawarkan lokasi yang ekstrem di dunia. Andakah salah satu yang berani?
Membuktikan diri seorang pemberani banyak caranya. Bila cara yang Anda pilih adalah melompat dari ketinggian, jajal saja bungee jumping.
Berikut lima bungee jumpingterekstrem di dunia karena ketinggiannya, seperti diulasCNNGo:
Royal Gorge Bridge, Colorado, Amerika Serikat (321 meter)
Jembatan Colorado adalah jembatan gantung tertinggi di dunia selama hampir 75 tahun. Namun pada 2001, rekornya dikalahkan oleh Jembatan Liuguanghe di China.
Jembatan Royal Gorge menjadi salah satu lokasi bungee jumping tertinggi di dunia. Serangkaian kegiatan memompa adrenalin diadakan setiap harinya. Permainan “Thrilliest” dan  “Go Fast!” yang sangat kompetitif dan menyenangkan diadakan tiap akhir pekan pada akhir September.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar