INILAH.COM, Jakarta – Sewajarnya, langit berwarna biru atau abu-abu atau putih karena awan. Namun pada suatu hari, terjadi fenomena yang jarang terjadi, langit merah bak terbakar.
Add caption |
Awan jenis baru pertama ini secara resmi muncul pada 50 tahun lalu. Saat itu, anggota Cloud Appreciation Society yang pertama menemukan awan ini terus mendesak agar awan ini mendapat pengenalan resmi.
Arti dari awan ini adalah, gelombang gelisah atau gerak turbulensi antar massa udara yang menciptakan awan yang tampak berasap ini. Namun dalam kebanyakan kasus, awan ini akan menghilang sendiri tanpa hujan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar